Senin, 01 Juni 2015

BLITAR : Manula idol 2015

Ada yang lain di Blitar... Kalau kita biasa menyaksikan pagelaran ajang pencarian bakat anak-anak, remaja maupun dewasa, kali ini Kabupaten blitar dengan  berani mengadakan ajang pencarian bakat Manula.
Kegiatan Lomba yang diberi nama "Manula idol" ini juga cukup diminati. Sedikitnya ada 30 lebih para manula yang berusia diatas 60 tahun beraksi. Ada yang bernyanyi ada yang berpuisi ada ada saja.
Manula idol merupakan salah satu rangkaian kegiatan agro festifal yang diadakan Kab.Blitar.
"Acara ini dilakukan selain untuk menyemarakkan kegiatan agro festifal kab.blitar juga untuk menunjukkan bahwa manula juga harus kita hargai bakatnya" kata M.Munib Arysandi salah satu panitia penyelenggara saat rapat koordinasi sebelumnya.
Kegiatan yang diadakan dari pukul 14.00 sampai pukul 17.00  merupakan acara yamh luar biasa. KIM Sariwarto sebagai salah satu organisasi sosial mendapatkan mandat untuk ikut menjadi Juri pada kegiata tersebut.
Selamat buata para manula yang menadi juara.
Juri lomba Manula Idol

Salah satu peserta manula idoldari Ds.Minggirsari

Unjuk kebolehan bernyanyi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar